Kita melanjutkan kisah Yefta; kita sudah membahas betapa kisah Yefta tragis dan sangat gelap. Sebelumnya kita diperkenalkan dengan kisah 3 tokoh hakim di mana Israel jelas berdosa, rusak, namun setidaknya para penyelamatnya --Otniel, Ehud, …
Panggilan untuk Mengampuni
Kita hari ini masih membicarakan tema seputar Lebaran, yang adalah “pengampunan”. Minggu lalu kita bicara mengenai pengampunan dari sisi kita sebagai orang-orang yang diampuni; hari ini kita bicara tentang panggilan kita sebagai orang-orang …
Dosa yang Tidak Diampuni
Hari ini kita mau membahas forgiveness dalam Kekristenan. Saya pikir salah satu hal yang menarik untuk kita bahas adalah mengenai dosa yang katanya tidak bisa diampuni, yaitu dosa menghujat Roh Kudus, tentang apa pengertian di baliknya. Waktu kita …
Gentle and Lowly
Dalam Kebaktian Doa Kamis Kudus yang lalu Pendeta Jethro mengaitkan SALIB sebagai tempat kita mengenal identitas Yesus; dia membahas dari Injil Markus. Secara singkat, digambarkan bahwa salib bukanlah terutama mengenai apa yang kita dapatkan dari …
Historisitas Paskah
SELAMAT PASKAH. Dalam Kebaktian Kamis Kudus kita membahas ‘kenapa SALIB merupakan sesuatu yang begitu sentral dalam Kekristenan’; dan jawabannya adalah karena kita tidak bisa mengenal Yesus Kristus terlepas dari salib. Orang-orang yang mengenal …
Selagi Hidup, Hiduplah
Dalam menjalani hidup ini, kita tahu kehidupan itu sendiri mengandung satu persoalan yang kita tidak ada jawabannya. Persoalan yang karena kita tidak ada jawabannya, kita sering kali melupakannya. Persoalan apa itu? Persoalan itu boleh …